Rabu, 10 Agustus 2016

Ramos Kunci Sukses Madrid

Bek sayap Real Madrid, Daniel Carvajal, menjadi penentu kemenangan timnya atas Sevilla, skor 3-2, dalam perebutan gelar Piala Super Eropa 2016. Namun, pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, rupanya lebih menyoroti peran besar bek tengah timnya, Sergio Ramos, pada laga itu.

Zidane menyebut Ramos yang justru sebagai kunci sukses El Real dalam menyabet gelar juara Piala Super Eropa 2016. Pada laga itu, Ramos memang tampil luar biasa.taruhan bola 

Ia mampu menyelamatkan Madrid dari kekalahan pada menit-menit terakhir laga tersebut. Ramos mencetak gol penyama kedudukan, skor 2-2. dengan tandukannya pada menit ke-93 memanfaatkan umpan lambung Lucas Vazquez dari sisi kiri pertahanan Sevilla.komunitas pokemon go
"Ia (Ramos) selalu menjadi pembeda (di Real Madrid)," ujar Zidane membuka keterangan pers kepada awak media, seperti dilansir Goal.

Sebelumnya, El Real sempat tertinggal 1-2 lewat gol pemain Sevilla, Yevhen Konoplyanka, pada menit ke-72. Padahal, Madrid sempat memimpin 1-0 lewat gol penyerang mereka, Marco Asensio, pada menit ke-21.

Namun, pemain Sevilla Franco Vazquez menyamakan kedudukan menjadi 1-1 dan Yevhen Konoplyanka membalikkan skor untuk timnya atas Madrid menjadi 2-1 pada menit ke-72judi bola
Bagi Zidane, ini adalah kali kedua Ramos menjadi faktor kunci sukses timnya di dua laga menentukan pada ajang bergengsi. Tepatnya pada final Liga Champions 2016, Ramos mencetak gol pembuka El Real sebelum akhirnya disamakan pemain Atltetico Madrid, Yannick Carrasco, pada menit ke-79.

Madrid memenangkan adu penalti dengan skor 5-3 pada laga itu dan Ramos menjadi salah satu pemain yang sukses melesakkan gol adu penalti.

Selain memuji Ramos karena mampu menjadi pembeda laga-laga Madrid, Zidane juga salut dengan kepemimpinan beknya itu. "Sergio Ramos itu adalah kapten kami, pemain penting dan dia selalu ada untuk mempersembahkan trofi untuk kami," tuturnya.

Menurut legenda Madrid itu, tak ada instruksi khusus bagi Ramos. "Dengan pemain seperti Sergio, Ia selalu membawa perbedaan. Kami sudah melihat itu sebelumnya," terang Zidane.

"Ia menjadi semakin matang sebagai pemain juga. Di laga ini ia juga hadir ketika kami butuh.

Zidane pun menyebut, ini merupakan pertandingan yang sangat menghibur menghadapi Sevilla. "Saya harus memberikan selamat kepada Sevilla," tutur pelatih asal Perancis itu.

"Untuk menampilkan permainan luar biasa, dibutuhkan dua tim bagus dan hari ini kami melihat itu. Pada akhirnya kami menang, tapi Sevilla sangat bagus."

Madrid mampu meraih juara Piala Super Eropa meski tanpa diperkuat pemain-pemain andalannya macam Cristiano Ronaldo, Gareth Bale, dan Toni Kroos. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar